• Cerita Makhluk Hidup

    Sirkum skripsi – DAUN

    Helaian Daun (Blade, lamina)  Bentuk daun (shape, circum scriptio)  Pangkal daun (base, basis)  Ujung daun (top, apex)  Tepi daun (margin)  Pertulangan daun (vena, nervatio)  Permukaan daun (integumen)  Daging daun (texture) BENTUK DAUN A. Bagian terlebar dekat apeks helaian daun 1. Melanset sungsang (oblanceolate) bentuk daun seperti mata lembing dengan sumbu terlebarnya terletak dekat ujung daun dan berangsur-angsur menyempit ke pangkalnya yang lancip. contoh: daun sawi, daun Euphorbia milii 2. Menyudip (Sphatulate); bentuk daun melonjong atau menjorong, tetapi jelas menyempit ke pangkalnya yang memanjang. contoh: daun Plantago major 3. Membaji (Cuneate); bentuk daun yang menyempit kearah pangkalnya yang lancip dan bersudut kurang dari 45…

error: Content is protected !!