• Cerita Makhluk Hidup,  Cerita Menanam,  Cerita Sejarah

    Bambu dan Masyarakat Sunda

    Bambu merupakan sumberdaya potensial yang memiliki banyak fungsi dan manfaat dalam kehidupan manusia (Gambar 2.10). Indonesia diperkirakan memiliki 157 jenis bambu yang merupakan lebih dari 10% jenis bambu di dunia. Jenis bambu di dunia diperkirakan terdiri atas 1250-1350 jenis. Di antara jenis bambu yang tumbuh di Indonesia, 50% diantaranya merupakan bambu endemik dan lebih dari 50% merupakan jenis bambu yang telah dimanfaatkan oleh penduduk dan sangat berpotensi untuk dikembangkan (Widjadja dan Karsono, 2005). Beberapa karateristik dasar yang dimiliki bambu sehingga mudah dimanfaatkan yaitu pertumbuhan yang cepat (fast growing plants), produksi biomasa yang tinggi (high biomass productivity), sumberdaya alam lestari (renewable resources), tumbuhan multiguna (multipurpose plants), nilai ekonomi tinggi (high economics value), memiliki potensi sebagai pengganti kayu…

  • Cerita Ibu Anak,  Cerita Menanam

    Edisi #dirumahaja hadiah panen jagung

    Sejak nikah, aku mulai belajar mandiri trmasuk dalam hal pengelolaan sampah. Awal awal sampah tuh dicampur antara sampah dapur/basah dan sampah kering. Dan jadi ilfeel gtu😂 Akhirnya mulai melatih diri buat bersungguh sungguh telaten dalam memilah sampah. Sampah basah kupisahkan dalam ember dan kalau udh lumayan penuh aku kubur ditanah. Sampai suatu hari, tetiba tumbuh tanaman jagung yang sudah berbunga. Padahal jujur aku ga pernah sengaja nanam jagung disitu. Dan di tanah itu temoat biasa buat ngubur sampah dapur. Emang kebiasaan ngubur sampah itu niatnya buat manggil organisme tanah, harapannya biar makin subur tanahnya hehe. Alloh selalu kasih balasan buat hambanya yang sayang sama ciptaanNya. Alhamdulillah baru keinget kalau sebulan…

  • Cerita Menanam

    Kreativitas menanam

    B untuk BunBun dan Bayam. 1. Benih bayam yang kami pakai berupa bayam maestro dari cap panah merah 2. Kertas benih dengan toping biji bayam, berasal dari kertaa daur ulang yang kami sulap dan siap menjadi media tanam. Ini 100% handmade loh… 3. Pensil benih ada yang ukuran panjang dan pendek. Ada yang pensil warna ada juga yang warna hitam (Hb). Pensil kayu yang kayak di hotel itu tuh. Nah kali ini pensil setelah dimanfaatkan sampai pendek, drpd ga bisa dipake lagi, mending ditanam 4. Stik benih dengan ragam emoticon siap menjadi penambah semangat dan menyapa hari-harimu untuk tetap merawat tanamanmu. Semuanya, tinggal tanam pada media tanah dan hap! Jadilah…

  • Cerita Ibu Anak,  Cerita Menanam

    Cerita BunBun

    Apa yang membuat BunBun menjadi istimewa, khususnya untuk saya pribadi? Saya seorang ibu rumah tangga yang kurang lebih baru 16 bulan menikah dan memiliki 1 anak. 16 bulan yang lalu pula saya lulus dari sebuah universitas jurusan biologi. Yang saya ingat ketika itu, saya belum punya keinginan apa-apa setelah saya lulus. Kerja kantoran tidak mau, sekolah s2 juga belum mau, dan lain-lain banyak hal yang belum saya ketahui apa yang sebenarnya akan saya lakukan. Hanya doa saja yang saya bisa lakukan. Meminta petunjuk agar hidup saya lebih terarah apalagi sudah sekolah di perguruan tinggi, sangat saya sayangkan jika tidak berkarya apa-apa. Hingga akhirnya Alloh menjawab semua pertanyaan dengan satu jawaban.…

  • Cerita Menanam,  Sastra dan seisinya

    Menanam itu Cinta

    Menanam adalah tentang cara kita mengungkapkan cinta. Jika kamu mulai menanam, maka layaknya cinta yang mulai kamu bangun. Ketika berkecambah, maka cintamu perlahan tumbuh. Saat tanamanmu mulai muncul daun sejati, maka jantungmu mulai didebarkan oleh cinta. Dan tanamanmu mulai bercabang serta berakar banyak, begitu juga dengan cintamu yang membuat fikiranmu semakin tidak fokus dan mulai mengakar ke seluruh anggota tubuh. Semakin dewasa tanamanmu, semakin besar pula cintamu: apapun akan kulakukan untuk dirinya. Maka kamu akan merawat tanamanmu dengan baik begitu juga dengan cintamu yang kamu rawat dengan tulus dan penuh kasih sayang. Hingga akhirnya, waktu panen pun datang. Maka saat itulah pembuktian cintamu. Jika hasil panenmu gagal, maka ada yang…

  • Sastra dan seisinya

    Berbagi kebahagiaan di Bulan Ramadhan

    Germinating seed baby giant Sunflower🌻 Happy Summer Sunshine! Ramadhan berikan kebahagiaan untuk sesama makhluk hidup😊 Aku mau bagi-bagi benih bunga matahari nih. Yang tumbuhannya bisa tumbuh setinggi hampir 2 meter loh!  Pengen? Caranya gampang,  Follow akun instagram @bun2official atau like fanspage BunBun Official Upload foto kamu (di instagram/facebook) tentang apapun yang berkaitan dengan tumbuhan lalu tulis caption yang ber-isikan ceritamu tentang dunia tanam-menanam, tag @bun2official dan hashtag #akusukamenanam #imahnoong Beli produk @bun2official minimal senilai 10 ribu  Periode ini berlaku dari tanggal 12-15 Juni 2017  Ayo ikutan dan dapatkan benih mataharimu! Ingat stok benih terbatas ya😊

error: Content is protected !!