-
Saya Otot Polos
Saya tiga bersahabat: 1. Otot Rangka 2. Otot Polos 3. Otot Jantung B. Otot Polos- Smooth Muscle Saya berbentuk fusiformis – seperti gelondong. Memiliki 1 inti yg berada di tengah.Dipersarafi oleh saraf otonom (involunter). Sel otot polos (tidak berserat). Terdapat di organ dalam tubuh (viseral). Awal kontraksi lambat, kadang mengalami tetani, tahan terhadap kelelahan. Struktur Otot polos ini paling berbeda dari dua sahabat lainnya. Dia tidak memiliki filamen tebal dan tipis – tidak membentuk lurik. – Merupakan otot penyusun organ – Membantu pergerakan isi dari organ yaitu Gerak peristalsis – Pada umumnya tersusun menjadi lapisan sirkular dan longitudinal Otot polos adalah otot yang satu-satunya tidak diinduksi oleh syaraf. Didalamnya terdapat…
-
Perkenalkan "saya otot rangka"
Karakteristik Jaringan Otot 1. Eksitabilitas – kemampuan jaringan otot menerima dan merespons stimulus berupa impuls saraf 2. Kontraktibilitas – kemampuan untuk memendek dan menebal –> kontraksi –> saat menerima stimulus 3. Ekstensibilitas – kemampuan untuk meregang dan memanjang –> relaksasi 4. Elastisitas – kemampuan untuk kembali ke bentuk semula setelah kontraksi atau relaksasi Fungsi Jaringan Otot 1. Pergerakan – Merupakan fungsi integratif antara otot (terutama otot rangka), tulang, dan sendi – Pergerakan tubuh dan anggota gerak, pencernaan, eliminasi sisa metabolisme, pernapasan, berbicara, dan sirkulasi darah 2. Memelihara postur tubuh – posisi stasioner 3. Menghasilkan panas – memelihara suhu tubuh normal KITA 3 OTOT BERSAHABAT 😀 Tiga Tipe…
-
Struktur Hewan #1
Bidang anatomi Bidang anatomi adalah bidang yang melalui tubuh dalam posisi anatomi: Bidang median: bidang yang membagi tepat tubuh menjadi bagian kanan dan kiri. Bidang sagital: bidang yang membagi tubuh menjadi dua bagian dari titik tertentu (tidak membagi tepat dua bagian). Bidang ini sejajar dengan bidang median. Bidang horizontal: bidang yang terletak melintang melalui tubuh (bidang X-Y). Bidang ini membagi tubuh menjadi bagian atas (superior) dan bawah (inferior). Bidang koronal/frontal: bidang vertikal yang melalui tubuh, letaknya tegak lurus terhadap bidang median atau sagital. membagi tubuh menjadi bagian depan (frontal) dan belakang (dorsal). Arah dalam bidang anatomi (istilah untuk perbandingan) Superior(=atas) atau kranial: lebih dekat pada kepala. Contoh: Mulut terletak superior terhadap dagu.…
-
Kalkulatorku Fisikaku
@CIANJUR 25 Oktober 2012 Prolog WAh, bentar lagi ujian. Hari ini tanggal 25 Oktober 2012, saatnya goes to Cianjur. Berhubung ada yang menawarkan rumahnya untuk ditempati, tentunya aku terima dengan senang hati. Yah, alaupun gak bisa lebaran haji di rumah sendiri, di rumah temen juga gak masalah. Yang penting bisa ngerasain daging qurban. WAH SENANGNYA… Namun, aku tiffany dan nna, tidak mau buang-buang waktu cuman dengan santai-santai saja. Akhirnya, kita memutuskan untuk mengerjakan FISIKA. Kita mencoba mengerjakan soal uts tahun 2011. Start from number one. Wuh, masih gampang. next, masih bisa. And until number three. Wah, apaan th? pake rumus yang mana ya? ahh skip dulu deh. Next! “…………………………..” kok?…